Arsip berita
2023-02-14
Mahfud MD: “Penyanderaan warga sipil dengan alasan apa pun tidak diterima”; sebut akan tekankan pendekatan persuasif walaupun tidak tutup opsi lain.
2023-02-13
Menanggapi vonis yang lebih berat dari tuntutan jaksa itu, Ibu Brigadir Yosua: "Tuhan menunjukkan keajaiban-Nya hari ini."
2023-02-13
Pengamat menilai berlanjutnya pembiayaan oleh Indonesia terhadap pembengkakan biaya proyek ini sudah tidak rasional.
2023-02-10
Menlu Retno kembali meminta pemerintah Australia untuk "transparan" soal AUKUS, kedua negara juga menuntut Rusia mundur dari Ukraina.
2023-02-09
Kepada BenarNews, Letjen TNI (Purn) Agus Widjojo membagi pandangannya sebagai utusan khusus Indonesia untuk Burma belasan tahun lalu.
2023-02-09
BMKG mengungkapkan sejarah gempa merusak di daerah itu sudah tercatat sejak 1971.
2023-02-08
Aparat mengatakan telah mengevakuasi 15 pekerja konstruksi puskesmas yang disebut diancam dibunuh separatis di Nduga.
2023-02-07
Polisi menduga kelompok bersenjata yang sama juga telah menyandera 15 pekerja bangunan di Nduga Sabtu lalu.
2023-02-06
Solusi dari permasalahan yang telah diupayakan sejak 2002 itu disangsikan akan berhasil dalam kepemimpinan Indonesia di ASEAN tahun ini.
2023-02-03
Sebuah video viral seorang ibu yang memberikan bayinya minuman kopi susu saset mengungkap buruknya literasi gizi di Tanah Air.
2023-02-03
Perwakilan non-politis Myanmar tidak hadir dalam pertemun pertama Menteri Luar Negeri ASEAN di bawah kepemimpinan Indonesia.
2023-02-02
Indonesia pernah membantu Myanmar dalam transisi negara itu menuju demokrasi pada 2011.
2023-02-02
Ketua Indonesia Police Watch mencurigai adanya potensi "kerja sama sistematis" antara pengedar dan polisi.
2023-01-31
Laporan Transparency International memperlihatkan pemberantasan korupsi kembali ke “titik 0” atau ke level tahun 2014.
2023-01-30
Komnas HAM minta keketuaan Indonesia di ASEAN digunakan untuk mengangkat isu-isu hak asasi manusia di kawasan itu.