Arsip berita
2016-02-02
Setidaknya terdapat 198 bekas napi kasus terorisme yang tak diketahui rimbanya. BNPT dan polisi masih mencari keberadaan mereka.
2016-02-02
Tak hanya kelompok militan Santoso mengganggu kedamaian di Poso, namun operasi penangkapan kelompok itu juga disinyalir ganggu aktivitas warga.
2016-02-02
Melanesia Spearhead Group menawarkan diri menjadi sponsor dialog antara United Liberation Movement for West Papua dan Pemerintah.
2016-02-01
Secara internal NU menghadapi tantangan dengan menguatnya kaum Nahdliyyin konservatif, sementara sebagian elitnya dipandang ingin tampil dalam panggung politik.
2016-02-01
Imam Rosidi, napi kasus terorisme yang sedang menjalani pembebasan bersyarat mempertanyakan keberadaan namanya dalam DPO Polresta Banda Aceh.