Arsip berita
2020-08-13
Jokowi anugerahkan bintang jasa kepada 22 tenaga medis yang gugur saat menangani COVID-19.
2020-08-12
Agus Kossay menjadi orang terakhir yang dibebaskan dari 7 aktivis yang dipenjara di Balikpapan atas tuduhan makar.
2020-08-12
Pakar meminta Pemda berhati-hati sebelum jalankan sekolah tatap muka meski wilayahnya masuk zona kuning atau hijau.
2020-08-12
Jaksa Pinangki diduga menerima suap 500 ribu Dolar AS untuk meloloskan PK Djoko.
2020-08-11
Uji klinis ditargetkan melibatkan 1.620 orang; hingga kini 1.115 relawan telah mendaftar termasuk Gubernur Jabar.
2020-08-11
Polisi telah menetapkan dua tersangka penyerangan dan menelusuri keterlibatan pelaku lainnya.
2020-08-10
Kepala BNPT mengatakan anak muda Poso harus dilindungi dari pengaruh radikalisme.
2020-08-10
AJI Balikpapan menyayangkan putusan PN Banjarbaru yang dianggap mencederai kebebasan pers Indonesia.
2020-08-10
Pemerintah mengatakan mempercepat pencairan gaji ke-13 senilai Rp28,8 triliun bagi PNS.
2020-08-07
Inpres pelibatan TNI/Polri dalam penerapan protokol kesehatan dikritisi kelompok HAM yang menyebut frasa penegakan hukum rentan disalahartikan.
2020-08-06
Mahasiswa menggugat keputusan rektor di pengadilan agar mereka dizjinkan kembali kuliah.
2020-08-06
Polisi menduga ada tindakan korupsi setelah memeriksa 15 orang.
2020-08-05
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian mengatakan Pilkada serentak 2020 bisa menggerakkan kembali ekonomi pada akhir tahun.
2020-08-04
Lee Shang Bing terancam lima tahun penjara bila terbukti melakukan kelalaian yang menyebabkan kematian.
2020-07-31
Para siswa harus mendaki bukit untuk mendapat sinyal HP guna ikuti sekolah online.